5 Pertanyaan Wawancara Beasiswa yang Khas dan Sering Ditanyakan, Pendaftar Wajib Mengetahuinya!

- 8 Maret 2022, 16:33 WIB
Ilustrasi wawancara beasiswa
Ilustrasi wawancara beasiswa /Freepik / @ijeab.

Kamu harus bisa memperkenalkan diri dengan sebaik mungkin dan jangan terlalu menyombongkan diri, tetapi juga jangan terlalu merendahkan dirimu.

Katakan saja sesuatu yang positif dan real ada pada diri kamu, tanpa melebih-lebihkan atau menguranginya.

2. Seputar program studi pilihan dan topik penelitian

Pertanyaan ini biasanya selalu muncul pada saat tes wawancara beasiswa. Kamu harus memahami betul program studi pilihan kamu agar bisa menjelaskan secara baik.

Baca Juga: Presiden Jokowi Melakukan Kunjungan ke Rumah Duka Almarhum Arifin Panigoro

Topik penelitian juga biasanya menjadi pertanyaan yang sering ditanyakan. Mereka akan melihat sejauh mana persiapan pendaftar beasiswa sebelum memulai perkuliahan nantinya.

3. Alasan memilih negara tujuan

Bagi kamu yang memilih tujuan kuliah ke luar negeri, tentunya pertanyaan ini akan kerap kali muncul dan ditanyakan.

Kamu harus punya jawaban yang jelas, terukur dan mendukung bagi studi kamu ke depan, terlebih akan bisa memberi dampak positif bagi bangsa sendiri.

Baca Juga: Persija Kalah dari Bali United, Target Finish 3 Besar Semakin Sulit

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Instagram @kobieducation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah