Cek Segera! Jadwal Perubahan Seleksi Akademik PPG Dalam Jabatan 2022 Tahap II dan Cara Unduh Formulir

- 21 Mei 2022, 20:26 WIB
Simak kisi-kisi tes seleksi akademik PPG Daljab tahun 2022.
Simak kisi-kisi tes seleksi akademik PPG Daljab tahun 2022. /Tangkapan layar laman PPG Kemdikbud

Baca Juga: Hanya Konsumsi Pisang Ketika Perut Kosong di Pagi Hari? Terlihat Sepele, Tapi Ini yang Akan Terjadi...

4. 24, 25, dan 27 Mei 2022 (Tetap)

Jadwal untuk melakukan seleksi akademik (daring domisili). Pembagian jadwal sesuai dengan yang telah tercantum di kartu peserta.

Selain itu, berikut ini adalah cara untuk melakukan pengunduhan kartu peserta seleksi akademik yang bisa diikuti:

1. Masuk ke alamat ppg.simpkb.id


2. Enter

3. Log in menggunakan surel dan kata sandi yang biasa digunakan untuk masuk

4. Klik masuk

Baca Juga: Kim Min Kyu Kepergok Salting Saat Bahas Rumor Kencani Seol In Ah Ketika Wawancara, Fans Heboh

5. Jika masuk di beranda muncul tampilan ‘informasi’ yang ada tulisan TTD ADMIN PPG 2022, silahkan di klik oke

6. Scroll ke bawah

7. Klik bagian unduh kartu ujian

8. Akan terunduh secara otomatis. Jika menggunakan pc silahkan lihat di bagian pojok kiri bawah. Unduhannya dalam bentuk file pdf.

9. Silahkan dibuka filenya

10. Kemudian bisa dicetak satu dan juga jangan lupa tetap simpan file dalam bentuk soft file

11. Bagian bawah formulir, silahkan dicek ada link tautan grup whatsApp dan ada waktu ujian yang juga tertera.

Silahkan untuk melakukan log in pada ppg.simpkb masing-masing. Jika mengalami kesulitan untuk log in atau belum muncul, maka bisa melakukan log out terlebih dahulu dari ppg.simpkb dan kemudian masuk kembali.

Link grup whatsapp yang ada di bagian bawah itu bertujuan agar dapat memasuki ruang koordinasi dengan pengawas masing-masing.

Jangan lupa untuk mematuhi aturan bahwa peserta ujian diwajibkan untuk masuk atau join zoom pengawas maksimal 45 menit sebelum ujian dilaksanakan atau dimulai.

Baca Juga: RESMI! Jadwal Pendaftaran dan Pelaksanaan PPPK Tahun 2022, Cek Info Lengkapnya

Jangan lupa juga untuk mempersiapkan tiga dokumen untuk verifikasi identitas, yaitu kartu peserta, KTP dan pakta integritas.

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: YouTube Mas Guru


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x