Catat! Jadwal Libur Panjang Sekolah Tahun 2022 di Berbagai Provinsi, Jenjang TK hingga SMA dan Sederajat

- 11 Juni 2022, 07:47 WIB
Catat! Jadwal Libur Panjang Sekolah Tahun 2022 di Berbagai Provinsi, untuk TK hingga SMK dan Sederajat
Catat! Jadwal Libur Panjang Sekolah Tahun 2022 di Berbagai Provinsi, untuk TK hingga SMK dan Sederajat /Instagram ditjen.gtk.kemdikbud

BERITASOLORAYA.com- Saat ini peserta didik akan memasuki masa libur sekolah di tahun 2022, baik dari Provinsi Jakarta, Jawa, maupun Bali.

Adanya jadwal libur sekolah di tahun 2022 di Provinsi Jakarta, Jawa, dan Bali merupakan agenda untuk kalender akademik bagi peserta didik.

Tentunya bagi para orang tua saat ini juga tengah mempersiapkan untuk menyambut jadwal libur sekolah tahun 2022, guna mempersiapkan agenda liburan sebelum memasuki masa ajaran baru.

Lebih lanjut untuk jadwal libur sekolah yang berlaku bagi Provinsi Jakarta, Jawa, dan Bali ini, ditentukan oleh Dinas Pendidikan masing-masing Provinsi di Indonesia.

Perlu diketahui bahwa untuk di semester ganjil terdapat 135 hari dan untuk semester genap terdapat 128 hari dalam kalender akademik tahun 2022.

Baca Juga: Surat Edaran Dinas Pendidikan untuk Jadwal Libur Panjang Sekolah di Tahun 2022, Cek Sekarang!

Selain itu, hari efektif nasional juga turut disertakan dalam agenda kalender akademik yang berjumlah 3 hari.

  1. Agenda Jadwal Libur Bulan Juni dan Juli Tahun 2022 di Provinsi Jawa

-Tanggal 1 Juni 2022, merupakan Hari Libur Besar

-Tanggal 2 hingga 4 Juni, masuk sekolah seperti biasa

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: Surat Edaran Dinas Pendidikan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x