Jangan Salah! Ini 9 Tips Memilih Jurusan agar Tidak Menyesal

- 12 Februari 2023, 21:45 WIB
Ilustrasi mahasiswa. Ini tips memilih jurusan univerisitas yang tepat bagi calon mahasiswa
Ilustrasi mahasiswa. Ini tips memilih jurusan univerisitas yang tepat bagi calon mahasiswa /Freepik/KamranAydinov

BERITASOLORAYA.com - Memang sulit dalam memilih jurusan, hal itu harus diperhatikan jika ingin melanjutkan studi ke universitas. 

Banyak hal yang harus diperhatikan agar tidak menyesal menjalaninya karena merasa salah jurusan.

Agar tidak salah langkah, simak 9 tips sederhana yang harus diperhatikan sebelum memutuskan jurusan kuliah seperti dilansir BeritaSoloRaya.com di kanal YouTube SBMPTN dan SNMPTN.

Baca Juga: Kata Siapa Sakit itu Enak? Ini Dia Tips Menjaga Tubuh Tetap Sehat!

  1. Sesuaikan dengan keinginan Anda

Kunci pertama menjadi orang sukses adalah memilih jurusan yang sesuai dengan cita-cita, Anda harus mengetahui dulu minat dan passion Anda agar tidak salah memilih jurusan. 

Misalnya, Anda memiliki minat yang kuat terhadap sains atau dunia sains. Kemudian Anda bisa memilih kedokteran, biologi, kimia, dan lain-lain sebagai jurusan.

  1. Motivasi diri

Banyak mahasiswa putus kuliah karena lelah atau tidak mampu menyelesaikannya. Oleh karena itu, sangat penting bagi Anda untuk memiliki motivasi diri. Agar hal-hal tersebut tidak melemahkan semangat meraih gelar.

Baca Juga: Busana ‘Unholy’ Sam Smith di Karpet Merah BRIT Awards Berhasil Menarik Perhatian, Simak Ceritanya!

  1. Lihat potensinya

Jika Anda ingin menjadi dokter tetapi tidak memiliki keterampilan ilmiah yang baik, tentu akan mempersulit langkah Anda ke depan. Anda harus mengevaluasi potensi Anda sebelum memutuskan jurusan mana yang sesuai dengan potensi Anda.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x