REKRUTMEN SATU JUTA GURU PPPK Segera Terpenuhi? Simak Kemungkinanya dan Prinsip Pengadaan ASN 2023..

- 20 April 2023, 10:20 WIB
Ilustrasi. Program rekrutmen satu juta guru PPPK dan prinsip pengadaan ASN 2023
Ilustrasi. Program rekrutmen satu juta guru PPPK dan prinsip pengadaan ASN 2023 /Dinas Kominfo Provinsi Jawa Timur/


BERITASOLORAYA.com - Program rekrutmen satu juta guru PPPK merupakan salah satu kebijakan pemerintah yang diinformasikan pada tahun 2021 lalu.

 

Adanya PPPK tahun 2021 dan 2022 kemudian diinformasikan lebih dari 500 ribu guru honorer telah resmi berhasil menjadi ASN PPPK guru.

Kelanjutan program rekrutmen satu juta guru PPPK tentu kembali menjadi sorotan karena hasil seleksi PPPPK guru masih kurang dari target yang ditentukan.

Baca Juga: Tenaga Honorer Masih Harap-Harap Cemas, 4 Prinsip Menteri PANRB dalam Penyelesaian Honorer Pertimbangkan...

Selanjutnya, proses rekrutmen satu juta guru PPPK untuk tahun 2023 tentu juga ditentukan dengan prinsip pengadaan ASN tahun 2023.

Sesuai yang dikutip BeritaSoloRaya.com dari laman remi Sekretariat Kabinet Republik Indonesia, dikatakan bahwa adanya kekurangan guru di Indonesia diperkirakan mencapai 1,3 juta pada tahun 2024.

Maka dari itu, terdapat terobosan pemerintah untuk mengadakan rekrutmen satu juta guru PPPK pada tahun 2021.

Baca Juga: GURU HONORER WAJIB TAHU. Ada Kesempatan Besar Jadi ASN PPPK 2023, Tapi Hal Ini Tergantung Pada...

Halaman:

Editor: Datu Puan Absa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x