SUDAH DIBUKA! Jadwal Pendaftaran Jalur Mandiri Undip 2023, Lengkap dengan Syarat, Biaya, hingga Materi Ujian

- 14 Mei 2023, 15:32 WIB
Ilustrasi - SUDAH DIBUKA! Jadwal Pendaftaran Jalur Mandiri Undip 2023, Lengkap dengan Syarat, Biaya, hingga Materi Ujian
Ilustrasi - SUDAH DIBUKA! Jadwal Pendaftaran Jalur Mandiri Undip 2023, Lengkap dengan Syarat, Biaya, hingga Materi Ujian /undip/

BERITASOLORAYA.com - Pendaftaran Ujian Mandiri atau UM Program Sarjana Universitas Diponegoro telah dibuka sejak 12 Mei 2023 hingga 22 Juni 2023 mendatang secara online.

UM Program Program Sarjana merupakan salah satu cara untuk masuk Universitas Diponegoro bagi siswa yang tertarik melanjutkan studi di sana, namun tidak berhasil lolos UTBK 2023.

Komponen penilaian pada UM Program Program Sarjana Universitas Diponegoro melalui metode penilaian tes tertulis dan makalah wawasan kebangsaan. Untuk biaya pendaftaran, calon mahasiswa dikenakan biaya Rp350.000

Baca Juga: Ikuti 5 Langkah Ini agar Job Seeker’Terhindar dari Loker Bodong yang Semakin Marak Beredar

Berikut rangkuman BeritaSoloRaya.com terkait jadwal pendaftaran, syarat, dan materi ujian masuk UM Program Sarjana Universitas Diponegoro 2023.

Jadwal Pendaftaran

Pendaftaran online : 12 Mei – 22 Juni 2023
Pembayaran : 12 Mei – 22 Juni 2023
Cetak Kartu Peserta : 12 Mei – 22 Juni 2023
Ujian Online : 24 – 28 Juni 2023
Pengumuman Hasil Seleksi : 4 Juli 2023

Persyaratan Umum

1. Siswa lulusan SMA/SMK/MA atau sederajat, lulus ujian persamaan, atau yang setara lainnya (paket C) tahun 2021, 2022 dan siswa yang lulus tahun 2023

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x