SIMAK TOP 25 Universitas di Indonesia yang Masuk Rangking Dunia 2023 Versi Webometrics, Ada Kampus Impianmu?

- 22 Mei 2023, 16:44 WIB
Daftar top 25 universitas di Indonesia besarta rangking dunia versi Webometrics 2023
Daftar top 25 universitas di Indonesia besarta rangking dunia versi Webometrics 2023 /Freepik @rawpixel.com

BERITASOLORAYA.com – Jika tahun ini kamu akan melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi, bisa jadi informasi top 25 universitas Indonesia versi Webometrics edisi Januari 2023 berikut sangat diperlukan.

Daftar top 25 universitas dari Indonesia yang ikut masuk ke dalam rangking dunia versi Webometrics edisi edisi Januari 2023 ini bisa menjadi referensi untuk menentukan kampus yang akan kamu tuju.

Adapun ranking dunia yang dirilis Webometrics ini didasarkan pada indikator tertentu sehingga dari top 25 universitas berikut ini sudah pasti berkualitas dan layak masuk rangking dunia.

Baca Juga: Ingin Melanjutkan Kuliah di Jatim? Inilah 7 Universitas Terbaik di Jawa Timur, Simak Selengkapnya…

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman resmi Webometrics Ranking Web of Universities, penentuan rangking dunia edisi Januari 2023 ini dilakukan dengan mempertimbangkan tiga indikator penting.

Ketiga indikator untuk pemeringkatan Webometrics ini adalah transparency (openness), excellence (scholar), dan visibility.

Indikator transparency atau openness sendiri artinya adalah keterbukaan atau transparansi yang dilakukan universitas dalam publikasi hasil riset atau penelitian. Ini didasarkan pada citas tertinggi para penelitinya.

Selanjutnya adalah indikator excellent atau scholar yang maksudnya adalah indikator terkait jumlah citas tertinggi paper hasil riset yang dilakukan universitas terkait.

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x