MASIH DIBUKA! Daftar Beasiswa BCA Tahun Ajaran 2024, Bebas Biaya Pendidikan, Laptop hingga Penawaran Kerja

- 24 Juni 2023, 14:00 WIB
Ilustrasi Beasiswa BCA Tahun Ajaran 2023 bebas biaya pendidikan, laptop, sampai penawaran kerja untuk lulusan SMA/SMK
Ilustrasi Beasiswa BCA Tahun Ajaran 2023 bebas biaya pendidikan, laptop, sampai penawaran kerja untuk lulusan SMA/SMK /dok. BCA

BERITASOLORAYA.com – Jika Anda lulusan SMA atau SMK yang sedang mencari program pendidikan gratis, Beasiswa BCA yang diselenggarakan oleh Bank Central Asia (BCA) ini bisa jadi jawabannya.

Program ini merupakan salah satu program Corporate Social Responsibility BCA yang mulai dibuka dari tanggal 10 April hingga 15 September 202, artinya Anda masih memiliki kesempatan mendaftarkan diri dalam program Beasiswa BCA ini.

Selain mendapatkan benefit bebas biaya pendidikan, penerima beasiswa ini nantinya juga mendapatkan manfaat lainnya termasuk laptop, kesempatan untuk magang, hingga dapat penawaran kerja.

Baca Juga: Mahasiswa Bisa Dapat Bantuan Dana 3,5 Juta? Segera Daftar Beasiswa BCA Finance Peduli 2023, Catat Syarat Ini

Beasiswa BCA ini sendiri diberikan dalam bentuk dua program pendidikan yaitu Program Pendidikan Bisnis dan Perbankan (PPBP) dan Program Pendidikan Teknik Informatika (PPTI) yang bisa dipilih sesuai dengan minat dan bakat.

Agar semakin mendalami program Beasiswa BCA ini, BeritaSoloRaya.com telah melansir informasi lengkap mengenai persyaratan, manfaat, teknis pelaksanaan, dan tahap seleksi dari laman BCA.

Persyaratan Pendaftaran Beasiswa BCA Tahun Ajaran 2024

Pendidikan Bisnis dan Perbankan (PPBP)

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x