HARI INI Guru Kategori A dan B PPG Dalam Jabatan 2023 Dapat 3 Pengumuman Penting. Segera Lakukan Ini di SIMPKB

- 10 Juli 2023, 14:51 WIB
Ilustrasi  guru kategori A dan B PPG Dalam Jabatan 2023
Ilustrasi guru kategori A dan B PPG Dalam Jabatan 2023 /PPG Kemdikbud/

BERITASOLORAYA.com  - Akhirnya hari ini, senin 10 Juli 2023 guru kategori A dan B mendapatkan pengumuman resmi hasil seleksi administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.

terkait informasi pengumuman kali ini, adalah info yang sangat ditunggu setelah sebelumnya pada 8 Juli 2023 dijadwalkan akan adanya pengumuman hasil seleksi administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.

Adapun pengumuman hasil seleksi administrasi PPG Dalam Jabatan 2023 tersebut, disampaikan Kemdikbud melalui laman resmi PPG Kemdikbud.

Baca Juga: INFO PPG Daljab 2023: Peserta Lulus Administrasi Wajib Lakukan Ini Agar Dapat Mengikuti Seleksi Akademik

Melalui surat edaran yang bernomorkan 0869/B2/GT.00.05/2023, Kemdikbud memberikatuhan tiga pengumuman penting hasil seleksi administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.

Berikut ini adalah tiga pengumuman penting hasil seleksi administrasi PPG Dalam Jabatan 2023 dari Kemdikbud untuk guru kategori A dan B.

Berdasarkan hasil seleksi administrasi yang telah berlangsung dari 30 Mei - 6 Juli 2023, sebanyak 683.543 guru dinyatakan lulus tahap seleksi administrasi.

Adapun jumlah guru kategori A dan B yang lulus per provinsi dapat dilihat melalui laman berikut: https://ppg.kemdikbud.go.id/news/pengumuman-hasil-seleksi-administrasi-ppg-dalam-jabatan-tahap-ii-tahun-2023.

Baca Juga: PENTING, Pengumuman Jalur Zonasi PPDB Jawa Barat Baru Muncul pada Waktu Ini, Data Bisa Tidak Muncul?

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x