CPNS Direncanakan Dibuka Pada September 2023, Inilah Bocoran Total Kuota Formasi yang Disiapkan…

- 30 Juli 2023, 09:47 WIB
Inilah Bocoran Total Kuota formasi yang dibuka dan disiapkan saat CPNS 2023 yang akan dibuka September
Inilah Bocoran Total Kuota formasi yang dibuka dan disiapkan saat CPNS 2023 yang akan dibuka September /

BERITASOLORAYA.com- Hai, para pencari kerja dan pejuang CPNS! Kabar baik datang dari pihak Kementerian PANRB (Pengembangan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi) yang telah memberikan kepastian terkait rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).

 

 

Menurut informasi terbaru dari Deputi Bidang SDM Aparatur Kementerian PANRB, Alex Denni, CPNS direncanakan akan dibuka pada bulan September 2023.

Nah, kira-kira berapa total kuota formasi yang telah disiapkan? Mari simak bocorannya! 

Banyak dari kita yang sejak lama menantikan peluang untuk bergabung sebagai ASN (Aparatur Sipil Negara).

Baca Juga: Inilah Total Harta Kekayaan Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, Simak Selengkapnya

Namun, proses rekrutmen CPNS kerap menimbulkan tanda tanya besar bagi ribuan tenaga non ASN atau honorer yang berharap untuk diberdayakan oleh negara.

Kabar baiknya, saat ini pemerintah tengah berusaha mencari solusi jalan tengah terkait banyaknya tenaga non ASN atau honorer yang terdata dalam basis data BKN.

Halaman:

Editor: Muhammad Davan Fernanda

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x