Cara Cek Estimasi Keberangkatan Haji melalui Pusaka Super Apps Mudah, Jangan lupa Perhatikan Ini!

- 15 Desember 2022, 14:51 WIB
Pusaka Super Apps
Pusaka Super Apps /Tangkapan layar Instagram @kemenag_ri/

BERITASOLORAYA.com – Ada informasi menarik tentang cek estimasi keberangkatan haji melalui aplikasi yang bisa Anda ketahui.

Adapun cek estimasi keberangkatan haji ini bisa Anda lakukan melalui sebuah aplikasi yang bernama Pusaka Super Apps.

Anda bisa menyimak informasi tentang cek estimasi keberangkatan haji melalui Pusaka Super Apps pada penjelasan yang ada di bawah ini.

Baca Juga: Hore, Kemenkes Sediakan 2500 Beasiswa untuk Dokter di Tahun 2024, Peluang Besar, Cek Selengkapnya

Informasi tentang cek estimasi keberangkatan haji melalui Pusaka Super Apps ini dijelaskan dalam unggahan Instagram resmi Kementerian Agama atau Kemenag.

Halo Sahabat Religi...cari tahu yuk estimasi keberangkatan haji Anda lewat aplikasi Pusaka Super Apps,....,” dikutip BeritaSoloRaya.com dari unggahan Instagram Kemenag @kemenag_ri.

Dalam unggahan Instagram resmi Kemenag tentang cek estimasi keberangkatan haji melalui aplikasi ini dijelaskan tentang cara yang bisa Anda lakukan untuk melakukan cek estimasi keberangkatan haji melalui Pusaka Super Apps.

Ada beberapa cara cek estimasi keberangkatan haji melalui Pusaka Super Apps yang bisa Anda ketahui.

Baca Juga: Program Guru Penggerak Angkatan 9 dan 10 Telah Dibuka! Simak Jadwal Lengkap dan Persyaratannya

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x