Lakukan Ini Saat Panas Anak Tidak Kunjung Turun

- 7 Desember 2021, 13:16 WIB
Ramalan Shio Tikus dan Shio Kerbau Sabtu 16 Oktober 2021: Awasi Kesehatan Anak Dengan Cermat
Ramalan Shio Tikus dan Shio Kerbau Sabtu 16 Oktober 2021: Awasi Kesehatan Anak Dengan Cermat /unsplash/Steven Libralon

Sehingga disarankan untuk memberikan air putih pada anak.

Boleh air hangat atau air dingin dan boleh memberikan cairan lain dari jus, buah, susu atau elektrolit.

Namun, meski demikian air putih yang lebih diutamakan.

  1. Mandikan dengan air hangat

Mandi 15 menit menggunakan air hangat dapat menurunkan demam pada anak.

Usahakan air jangan sampai dingin dan jika anak mulai menggigil silahkan disudahi mandinya.

Kemudian berikan pakaian anak yang adem dan jaga suhu kamar tetap normal.

Menurut Stanford Children’s health, memandikan anak saat demam menggunakan air dingin dapat membuat suhu tubuh anak turun drastis dan hal itu bisa membuat demam bertambah naik.

  1. Ajak anak tidur siang

Tidur dapat membuat sistem daya tahan tubuh meningkat sehingga dapat berperan untuk membantu anak dalam proses penyembuhan.

  1. Tempelkan plester penurun panas

Plester berbahan hidrogel dapat berperan untuk menyerap panas dari tubuh anak sehingga dapat membuat suhu tubuh anak dapat menurun secara bertahap.

Cara kerja plester berbeda dengan kompres air dingin.

Halaman:

Editor: Novrisia Yulisdasari

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah