Blak-blakan YouTuber Korea Tak Rekomendasikan Kencan dengan Idola KPop, Ternyata Ini Penyebabnya

- 6 Mei 2021, 17:27 WIB
Ilustrasi. Blak-blakan YouTuber Korea Tak Rekomendasikan Berkencan dengan Idola KPop, Ternyata Ini Penjelasannya.
Ilustrasi. Blak-blakan YouTuber Korea Tak Rekomendasikan Berkencan dengan Idola KPop, Ternyata Ini Penjelasannya. /Pexels.com/ Mateus Souza

Dia memanggil Jina tiba-tiba dan berkata, "Saya pikir saya perlu putus dengan anda." Dan mengatakan jika agensinya mengambil teleponnya sehingga dia tidak bisa menelpon Jina lagi.

Baca Juga: Cube Entertainment Buka Audisi Trainee untuk Indonesia, Simak Persyaratannya Sebelum Tanggal 31 Mei 2021

“Ada beberapa mimpi untuk berkencan dengan model atau idola Kpop yang tampan, tapi mungkin, jika dilihat dari kejauhan terlihat seperti mimpi yang ideal. Namun, sebenarnya, jika anda mengalaminya, itu tidak semudah yang dibayangkan,” kata KyungHa.

Jadi, begitulah. Berkencan dengan idola Kpop sulit secara mental dan emosional seperti adanya kerahasiaan di sekitar hubungan anda.

Sayangnya, jika hubungan itu tidak berhasil karena dia tidak begitu menyukai anda, maka kamu masih harus melihatnya. Wajahnya ada dimana-mana, di iklan dan juga di TV.***

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x