Karena BTS, Banyak Army yang Kecewa dan Trauma dengan Platform Weverse

- 10 Februari 2022, 15:42 WIB
BTS Samsung Galaxy
BTS Samsung Galaxy /Samsung

BERITASOLORAYA.com - Weverse merupakan platform aplikasi dari Korea Selatan yang membuat para fans bisa berinteraksi dengan idolanya.

Aplikasi ini bisa didownload pada IOS dan Android dan resmi dirilis pada 10 Juni 2019.

Awalnya, Weverse dibuat oleh HYBE Entertainment, agensi induk dari BTS dan berbagai artis lainnya.

Baca Juga: Jisoo dan Jung Hae In Punya Hubungan Spesial, Dikuatkan Dengan Bukti Ini

Jadi tidak heran, kalau awal-awal, para fans hanya bisa berkomunikasi dengan artis dibawah label HYBE Entertainment.

Sebelum akhirnya Naver memutuskan berinvestasi di Weverse dan akan menyatukan aplikasi V live dengan Weverse.

Kini, para fans tidak hanya berinteraksi dengan BTS dan artis di bawah HYBE Entertainment.

Baca Juga: EXO Dirumorkan Sering Lipsync Ketika Tampil, Netizen Ramai-Ramai Berikan Pembelaan

Tapi, bisa berinteraksi dengan berbagai artis dari agensi lain sampai artis di luar kpop.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: YouTube KNETZ


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah