Terobsesi dengan BTS, Delapan Remaja India Dirawat di Rumah Sakit, Begini Kejadiannya

- 19 Juli 2022, 08:07 WIB
Terlalu fanatik dan terobsesi dengan BTS, 8 remaja di India dibawa ke psikiater untuk jalani perawatan.
Terlalu fanatik dan terobsesi dengan BTS, 8 remaja di India dibawa ke psikiater untuk jalani perawatan. /Koreaboo.com

BERITASOLORAYA.com - Dikabarkan bahwa delapan orang remaja di India mendapat perawatan di rumah sakit akibat terobsesi dengan BTS.

Diketahui bahwa, seseorang yang masuk terlalu dalam ke fandom mana pun dapat merusak kesehatan seseorang, contohnya delapan remaja India ini.

Diketahui bahwa delapan remaja India dirawat di rumah sakit, adapun mereka tinggal di daerah Ahmedabad.

Baca Juga: Kemdikbud Sampaikan Ini Pada PPPK Guru 2022, Sinkronisasi Data Kebutuhan Peserta, Semakin Dekat Pengangkatan

Dikutip BeritaSoloRaya.com melalui Koreaboo, mereka dibawa ke departemen psikiatri Rumah Sakit Shalby dalam waktu sepuluh hari.

Pada hari-hari menjelang rawat inap mereka, mereka tampaknya telah mendengarkan lagu K-Pop selama delapan hingga sepuluh jam dalam waktu satu hari saja.

Dalam satu kasus yang ekstrim, ada yang sangat kecanduan sehingga ia akan tetap mengurung diri di kamar, bahkan menolak untuk makan dan jam tidur yang tidak karuan.

Orang tersebut menghabiskan seluruh waktunya mendengarkan musik BTS baik dari ponsel atau laptopnya.

Baca Juga: Cara Membuat Akun SSCASN untuk Pendaftaran PPPK 2022, Ternyata Langkahnya Mudah Dilakukan

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x