5 Rekomendasi Drama Korea Romantis yang Tidak Terlupakan, Nomor 4 Penggemar Drakor Pasti Setuju

- 14 November 2022, 16:01 WIB
Ilustrasi rekomendasi drama Korea romantis
Ilustrasi rekomendasi drama Korea romantis /Soompi

Menyaksikan Love in the Moonlight Anda akan dihadirkan kehangatan cinta dan kasih sayang serta lika-liku yang dihadapi setiap peran dalam drama itu.

Baca Juga: Seusai Diresmikan Presiden Jokowi, Kemenag Pastikan akan Mengelola Masjid Sheikh Zayed dengan Cara Berikut

4. Hometown Cha-Cha-Cha

Hometown Cha-Cha-Cha adalah drama komedi romantis yang berlatar disebut pedesaan di pesisir pantai.

Kehidupan yang damai namun menyimpan luka masing-masing tokoh. Namun cinta hadir dan mengobati luka setiap orang.

Pada drama Korea romantis ini Anda akan diperkenalkan pada hubungan orang dewasa yang tulus dan murni.

Drama ini diperankan oleh Shin Min Ah dan Kim Seon Ho. Akting keduanya layaknya pasangan kekasih sungguhan.

Baca Juga: Bikin Geger, Cristiano Ronaldo Angkat Bicara Soal Manchester United: Saya Merasa Dikhianati

5. I’ll Go to You When the Weather is Nice

Pada drama Korea ini Anda akan dihadirkan pada kehangatan cinta yang bertumbuh dari kedua tokoh.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x