Wajib Tahu! 8 Hal Ini Bisa Jadi Penyebab Rambut Rontok

- 9 Maret 2021, 19:15 WIB
Wajib tahu! 8 hal ini bisa jadi penyebab rambut rontok.*
Wajib tahu! 8 hal ini bisa jadi penyebab rambut rontok.* /Pixabay/Martin Slavoljubovsk

4. Riwayat ibu alami kerontokan rambut

Apabila ibu Anda mengalami kerontokan rambut pada usia tertentu, maka kemungkinan besar Anda akan lebih rentan terhadap masalah ini.

Tidak seperti pria yang memiliki garis kebotakan atau botak di satu tempat, wanita lebih cenderung melebar dan rambutnya lama-kelamaan menipis.

5. Perubahan hormon

Sama seperti perubahan hormon kehamilan yang dapat menyebabkan rambut rontok, begitu juga dengan mengganti atau menggunakan pil KB.

Baca Juga: Baru Tiba di Indonesia, Ketahui Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca

Hal ini juga dapat menyebabkan telogen effluvium, dan lebih mungkin terjadi jika Anda memiliki riwayat keluarga berambut rontok.

Perubahan keseimbangan hormonal yang terjadi saat menopause juga mungkin memiliki akibat yang sama.

"Reseptor androgen (hormon pria) di kulit kepala menjadi aktif. Folikel rambut akan mengecil dan kemungkinan Anda mulai kehilangan lebih banyak rambut," kata Mark Hammonds, MD, seorang dokter kulit di Scott & White Clinic di Round Rock, Texas.

Baca Juga: Disinyalir Terima Uang Rp150 Juta Hasil Korupsi Bansos, Cita Citata Bakal Dipanggil KPK

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah