7 Manfaat Vitamin C Bagi Tubuh, Simak Selengkapnya

- 24 Mei 2021, 06:30 WIB
Ilustrasi jeruk, yang kaya akan vitamin C.
Ilustrasi jeruk, yang kaya akan vitamin C. /Pexels/Any Lane

PR SOLORAYA – Vitamin C memiliki banyak manfaat bagi tubuh kita, namun Vitamin C yang merupakan vitamin esensial ini tidak dapat diproduksi oleh tubuh manusia.

Oleh karena itu untuk mendapatkan vitamin C kamu bisa mengonsumsi banyak buah yang mengandung vitamin C seperti jeruk, kiwi, stroberi, bayam, paprika dan brokoli.

Lantas dengan mengonsumsi vitamin C yang cukup, apa saja yang bisa kamu dapatkan manfaatnya bagi tubuh?

Mari simak manfaat vitamin C bagi tubuh seperti yang dilansir Pikiranrakyat-Soloraya.com dari Healthline:

Baca Juga: Sebanyak 61 Tokoh Terlibat dalam Penyusunan Kurikulum Merdeka Belajar

1. Dapat menurunkan risiko penyakit jantung

Dengan mengonsumsi suplemen vitamin C kamu dapat menurunkan faktor risiko terkena penyakit jantung seperti kadar trigliserida dalam darah yang tinggi atau kadar kolesterol (LDL) jahat.

2. Membantu mencegah kekurangan zat besi

Vitamin C dapan meningkatkan penyerapan zat besi yang kurang terserap, seperti zat besi dari sumber yang tidak memgandung daging.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah