Wajib Tahu! Ini yang Harus Dilakukan Orang Tua Jika Anak Menunjukkan Gejala Depresi

- 22 Januari 2022, 19:01 WIB
Ilustrasi depresi anak. Wajib tahu! Ini yang harus dilakukan orang tua jika anak menunjukkan gejala depresi
Ilustrasi depresi anak. Wajib tahu! Ini yang harus dilakukan orang tua jika anak menunjukkan gejala depresi /pixabay/IamFOSNA/
  1. Terima perasaannya

Jangan menghakimi, memarahi anak dengan keras atau menunjukkan sikap merendahkan diri anak.

  1. Lakukan effective communication

Anda dapat berbicara dengan si anak secara penuh pengertian, empati dan nada penuh dalam. Utamakan perasaan si anak karena ini merupakan fokus terpenting. 

Orang tua dapat mengatakan bahwa ia mengerti perasaan anak bahkan ikut merasakan apa yang dirasakannya sekarang.

Baca Juga: Film Aksi 'The Pirates: Goblin Flag' Sisipkan Komedi, Turut Dibintangi Sehun EXO

  1. Bangun relasi dengan anak

Anda dapat membangun hubungan yang akrab dengan anak untuk bisa menjadi teman curhatnya dan menjadi sosok penyayang untuknya.

  1. Ajak anak membuat jadwal rutinitas

Ajaklah anak untuk membuat jadwal pribadinya sehingga ia tidak merasa semuanya dibebankan hanya untuknya saja. 

  1. Ajak melakukan hobinya

Sebagai orang tua tentu senang melihat anak melakukan hobi yang positif dan membangkitkan produktivitasnya, juga menambahkan pengetahuan kegiatannya yang baik untuk tumbuh kembangnya.

Baca Juga: Daftar Artis Korea Selatan yang Hadir di Pernikahan Park Shin Hye dan Choi Tae Joon, Ada IU dan D.O EXO

  1. Ajarkan anak mengenali dan menamai emosinya

Ajarkan kepada anak bahwa ia sedang emosi dan akan lebih baik untuk tenang, jangan bersikap sabar.

  1. Kenalkan cara self care

Seorang anak sangat penting untuk menghargai dirinya, peduli tentangnya, dan merasa bangga akan dirinya. 

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: Instagram @parentingindonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x