Ternyata Begini Cara untuk Mengatasi Sindrom Bipolar, Simak Penjelasan Lebih Lanjut

- 16 April 2022, 15:41 WIB
Ilustrasi. Cara untuk mengatasi sindrom Bipolar
Ilustrasi. Cara untuk mengatasi sindrom Bipolar /Tangkapan layar unplash.com

Dikutip BeritaSoloRaya.com melalui Mayo Clinic, adapun perawatan dan pengobatan yang bisa dilakukan kepada orang dengan sindrom bipolar di antaranya adalah sebagai berikut:

1. Obat

Orang dengan gangguan bipolar memerlukan pengobatan seumur hidup dengan obat-obatan.

Jika mereka melewatkan obat-obatan ini maka akan mengalami perubahan suasana hati antara manik dan depresi.

2. Konseling

Melakukan bimbingan dan konseling dengan dokter dapat mengatasi permasalahan pada orang dengan sindrom bipolar.

Baca Juga: Lirik Lagu Qomarun Cover Nissa Sabyan, Sholawat Nabi yang Menyejukkan

Bersama dokter, orang dengan bipolar dapat membicarakan semua masalah dan perasaannya secara leluasa.

3. Terapi

Orang yang mengalami sindrom bipolar harus menjalani terapi secara rutin dan teratur. Terapi yang harus dilakukan oleh orang dengan gangguan bipolar adalah terapi ritme interpersonal dan sosial (IPSRT), serta terapi perilaku kognitif (CBT).

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Mayo Clinic


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x