Amalan Bulan Rajab 10 Hari Pertama Berturut-Turut, Ustadz Abdul Somad: Salah Satunya...

- 3 Februari 2022, 14:47 WIB
Amalan Bulan Rajab 10 Hari Pertama Berturut-Turut yang bisa dilakukan menurut
Amalan Bulan Rajab 10 Hari Pertama Berturut-Turut yang bisa dilakukan menurut /Pexels.com / Becca Siegel

BERITASOLORAYA.com – Bulan Rajab merupakan salah satu bulan yang istimewa dan penuh dengan kemuliaan.

Ada amalan ibadah yang bisa dikerjakan pada bulan Rajab yang dinilai banjir pahala.

Menurut Ustadz Abdul Somad amalan tersebut bisa dikerjakan pada 10 hari pertama pada bulan Rajab.

Baca Juga: Susi Air Dikeluarkan Paksa oleh Satpol PP dari Hanggar Malinau, Susi Pudjiastuti Beri Respons

Dikutip BeritaSoloRaya.com dari kanal YouTube Taman Surga.Net yang membagikan video tentang amalan mulia dan utama di bulan Rajab menurut Ustadz Abdul Somad, pada Minggu, 14 Februari 2021.

Ustadz Abdul Somad menjelaskan bahwa pada bulan Rajab ada salah satu amalan ibadah yang besar pahalanya dan bisa dikerjakan oleh siapa saja.

Menurut pendapat para ulama bahwa amalan yang lebih utama pada bulan Rajab adalah puasa Rajab. Sebagaimana yang tercantum dalam sebuah riwayat bahwa:

أفضل الشهور للصوم بعد رمضان الأشهر الحرم. وأفضلها المحرم، ثم رجب، ثم الحجة، ثم القعدة، ثم شهر شعبان

“Bulan paling utama untuk ibadah puasa setelah Ramadhan ialah bulan-bulan yang dimuliakan Allah dan Rasulnya. Yang paling utama ialah Muharram, kemudian Rajab, lalu Dzulhijjah, terus Dzulqa'dah, terakhir bulan Sya'ban.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: YouTube TAMAN SURGA. NET


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x