Inilah 3 Golongan yang Akan Pertama Kali Dihisab, Ustadz Adi Hidayat: Sebagian Manusia Akan Masuk Neraka

- 9 Februari 2022, 20:42 WIB
Ustadz Adi Hidayat Memberikan Penjelasan Tentang 3 Golongan yang Akan Pertama Kali Dihisab
Ustadz Adi Hidayat Memberikan Penjelasan Tentang 3 Golongan yang Akan Pertama Kali Dihisab /Tangkap layar YouTube/ Adi Hidayat Official

Lantas siapa sebenarnya penjelasan dari tiga golongan tersebut? Simak penjelasan Ustadz Adi Hidayat di bawah ini.

Baca Juga: IU dan BTS Bersaing di Nominasi Korean Music Awards 2022, Berikut Daftar Nominasinya

1. Golongan Orang Alim

Golongan orang berilmu atau orang alim akan dihisab pertama kali kelak di akhirat. Mengapa demikian?

Hal itu karena orang alim menyadari bahwa sebanyak apapun ilmu yang dimiliki maka hanya diperuntukkan kepada Allah saja.

Namun menurut Ustadz Adi Hidayat hal itu tidak benar dan Allah menjawab bahwa orang alim tersebut berbohong.

Karena sesungguhnya orang yang dikatakan alim dan banyak ilmu tersebut cenderung memiliki rasa riya, ingin disebut alim, dan ingin meningkatkan popularitasnya.

Maka wajar saja jika golongan orang ini akan pertama kali dihisab kelak di akhirat.

Baca Juga: Perbedaan Ujian dan Azab yang Menimpa Manusia, Begini Menurut Ustadz Syafiq Riza Basalamah

2. Golongan Orang Kaya yang Dermawan

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Youtube Ceramah Pendek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah