Doa Menyambut Malam Nisfu Syaban 2023 dalam Bahasa Latin Lengkap dengan Latin Artinya

- 25 Februari 2023, 08:53 WIB
Banyak Keistimewaan pada Malam Tersebut, Inilah DOA NISFU SYA'BAN Lengkap tulisan Latin Beserta Artinya
Banyak Keistimewaan pada Malam Tersebut, Inilah DOA NISFU SYA'BAN Lengkap tulisan Latin Beserta Artinya /Imad Alassiry/

doa

BERITASOLORAYA.com - Berikut ini adalah bacaan doa untuk menyambut malam Nisfu Syaban 2023 dalam bahasa Arab lengkap dengan latin. Seperti diketahui, malam Nisfu Syaban 2023 akan jatuh pada tanggal 7 Maret 2023 tepatnya setelah maghrib.

Tentunya umat Islam diwajibkan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon ampunan dosa pada malam Nisfu Syaban 2023 dengan cara berdoa.

Salat malam Nisfu Syaban ini memiliki keutamaan tersendiri yaitu bertujuan untuk memohon ampunan dosa-dosa.

Baca Juga: Malam Nisfu Syaban Jatuh pada 7 Maret 2023, Simak Berbagai Keistimewaannya

Tidak hanya itu, dengan membaca doa malam Nisfu Syaban kita juga bisa mendapatkan pahala yang lebih besar untuk beribadah.

Dirangkum BeritaSoloRaya.com dari Kanal Youtube Abdurrahman TV Channel, berikut bacaan doa untuk menyambut malam Nisfu Syaban 2023.

Doa menyambut malam Nisfu Syaban 2023 dalam Bahasa latin dan artinya:

Allaahumma yaa dzal manni walaa yumannu 'alaika ya dzal jalaali wal ikraam, yaa dzath thouli wal in'aam laa ilaaha illaa anta, zhoharul laajiin, wa jaarol mustajiiriin, wa amaanal khoo-ifiin.

Allahumma in kunta katabtanii 'indaka fii ummil kitaabi syaqiyyan awmahruuman awmathruudan awmuqtarron alayya fir rizqi famhu.

Allahumma bifadhlika fii ummil kitaabi syaqoowatii wahirmaanii wathordil walq taaro rizqii wa atsbitnii indaka fii ummil kitaabi sa'iidam marzuuqom muwaffaqal lil khairaat. Fa innaka quita waqoulukal haqqu fii kitaabikal munzali 'ala nabiyyikal mursali, yakul lahum maa yasyaa-u wayutsbitu wa indahu ummul kitabi.

laahil bittajallil a'zhomi fii lailatin nisfi min syahri sya'bana mukarromi allatii yufraqu fiihaa kullu amrin hakim wayu romu isrif 'anni minal balaa-l maa a'lamu maa laa a'lamu wa anta allamul! ghuyuubi birohmatika yaa arhamar raahimiin.

Baca Juga: BKN Butuh PPPK Tenaga Teknis, Jurusan yang Paling Dicari Ternyata Ini

Artinya:

Ya Allah, Tuhanku, wahai Yang memiliki rahmat dan tidak ada yang menyayangimu, wahai Yang memiliki keagungan dan kemasyhuran, yang memiliki kekuasaan dan nikmat, tidak ada Tuhan yang berhak disembah selain Engkau, lindungi mereka yang melarikan diri, tempat perlindungan bagi mereka yang mencari perlindungan dan tempat yang aman bagi mereka yang takut.

Ya Tuhan Allah, jika Engkau tempatkan aku disampingMu dalam Ummul Kitab (Lauh Mahfuz) sebagai orang fakir, orang cacat, orang buangan atau orang yang berpikiran sempit, singkirkan mereka.

Ya Allah Tuhanku, dengan rahmat-Mu, apa yang ada di Ummul Kitab menyangkut diriku yang sengsara, cacat, diasingkan dan tanpa makanan.

Dan bersyafaat kepada-Mu dalam Kitab Ummul, agar aku menjadi orang yang berbahagia, mendapat rezeki yang banyak dan sejahtera dalam segala amal kebaikan, karena memang Engkau berfirman dalam Kitab-Mu dan perkataan-Mu itu benar, terungkap melalui mulut Nabi, yang Anda kirimkan Allah menghapuskan apa yang Dia kehendaki dan ketetapan-ketetapan-Nya, dan pada-Nya ada Ummul Kitab.

Baca Juga: Bikin Ngiler, Ini Daftar Gaji PNS Golongan 1, 2, 3 dan 4 di Tahun 2023, Gede Banget...

Ya Tuhanku, berkat wahyu agung (Rahmat-Mu) di tengah malam mulia bulan Sya'ban, semua hal yang diatur dalam kebijaksanaan menjadi detail. Selamatkan aku dari semua bencana yang aku tahu dan tidak tahu, dan tentang yang Engkau tahu lebih banyak (daripada aku) dan Engkau Maha Mengetahui yang Gaib, terima kasih atas Rahmat-Mu, O Maha Penyayang.

Dan semoga Allah memberikan rahmat kepada Nabi kita Muhammad dan keluarga dan sahabatnya, semoga Dia memberikan kedamaian (atas mereka).

Itulah bacaan doa untuk menyambut malam Nisfu Syaban 2023.***

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah