Wisata Mojokerto Ini Harus Masuk Daftar Kunjungan Liburanmu

- 15 November 2021, 14:11 WIB
Destinasi Wisata Alam Pemandian Air Panas Cisolok Pelabuhanratu Sukabumi
Destinasi Wisata Alam Pemandian Air Panas Cisolok Pelabuhanratu Sukabumi /karawangpost/Instagram/@arezcahyadi

Baca Juga: Akibat Punggung Terkilir, Ratu Elizabeth II Tidak Bisa Hadiri Acara Mengenang Korban Perang Inggris.

  1. Gunung  Penanggungan

Gunung dengan ketinggian 1653 mdpl ini memiliki jalur yang terjal menuju puncak dan telah menjadi gunung tidak aktif.

Namun, kawasan pendakiannya memiliki bukit untuk berkemah seperti Bukit Bekel, Bukit Gajah Mungkur, Bukit Sarah Klopo, dan Bukit Kemuncup.

Fakta menarik lainnya, di jalur pendakian Jolotundo ditemukan peninggalan situs kuno yang bercorak Hindu-Buddha. Ada 116 lebih peninggalan kuno ditemukan seperti candi, prasati, patung, dan lain-lain.***

Desclaimer: Artikel ini telah ditayangkan oleh Lingkar Madiun dengan judul “4 Tempat Wisata di Mojokerto, Ada Tempat Favorit Bagi Pecinta Alam, Simak Ulasannya Berikut Ini

 

 

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah