Tenaga Honorer, PNS, dan PPPK 2022 Kategori Ini, Harus Bersiap untuk 4 Agenda Penting di September. Apa Saja?

- 31 Agustus 2022, 13:50 WIB
 Ilustrasi Agenda Penting di Bulan September bagi tenaga honorer, PNS, dan PPPK 2022
Ilustrasi Agenda Penting di Bulan September bagi tenaga honorer, PNS, dan PPPK 2022 /Unsplash.com/Estée Janssens

Himbauan untuk guru sertifikasi agar melakukan sinkronisasi data tanggal 31 Agustus untuk pembayaran atau pencairan tunjangan sertifikasi guru triwulan 3 bulan September.

Hal itu sesuai Perrmendikbud Nomor 4 Tahun 2022 tentang "Petunjuk Teknis Pemberian Tunjangan Profesi, Tunjangan Khusus dan Tambahan Penghasilan Guru ASN di Daerah Provinsi, Kabupaten/Kota."

4. Agenda Keempat

Pada Surat Edaran resmi Kemdikbud Nomor 2208/B3/GT.00.08/2022, yang diterbitkan pada tanggal 14 Agustus 2022 mengenai agenda keempat.

Di mana akan ada rekrutmen Calon Guru Penggerak (CGP) angkatan 8, 9, dan 10.

Baca Juga: Crystal Palace dan Brentford Berakhir Imbang, Zaha Mengaku Kecewa dengan Rekan Setimnya: Saya Tidak Mengerti..

Pendaftaran yang dimaksud mulai dibuka tanggal 1 hingga 30 September 2022 mendatang.

Sedangkan untuk rencana pelaksanaan PGP angkatan 8 dimulai bulan April tahun 2023 mendatang selama enam bulan lamanya.***

Halaman:

Editor: Rita Azlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah