Jadwal Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 Terbaru, Resmi Dari SKB 3 Menteri

- 11 Oktober 2022, 23:35 WIB
Berikut adalah jadwal hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2023 terbaru yang telah disepakati oleh Pemerintah
Berikut adalah jadwal hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2023 terbaru yang telah disepakati oleh Pemerintah /Freepik/

1 Januari (Hari Minggu) : Tahun Baru 2023 Masehi

22 Januari (Hari Minggu) : Tahun Baru Imlek 2574 Kongzili

18 Februari (Hari Sabtu) : Isra Mikraj Nabi Muhammad saw.

22 Maret (Hari Rabu) : Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1945

7 April (Hari Jumat) : Wafat Isa Almasih

22-23 April (Hari Sabtu-Minggu) : Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah

Baca Juga: Program Baru Kemdikbud, 6 Poin Ini Wajib Diketahui Guru hingga Kepsek Sebelum 22 Oktober 2022

1 Mei (Hari Senin) : Hari Buruh Internasional

18 Mei (Hari Kamis) : Kenaikan Isa Almasih

1 Juni (Hari Kamis) : Hari Lahir Pancasila

Halaman:

Editor: Kamaludin

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x