HORE, Ada Pengangkatan 1 Juta Tenaga Honorer dengan Rekrutmen CASN, ini Kata Menteri PANRB

- 23 Februari 2023, 09:38 WIB
Ilustrasi. Tenaga honorer dapat mengikuti seleksi CASN tahun 2023, yang diduga kebutuhan formasi sekitar 1 juta. 
Ilustrasi. Tenaga honorer dapat mengikuti seleksi CASN tahun 2023, yang diduga kebutuhan formasi sekitar 1 juta.  /Instagram KemenpanRB

Baca Juga: Skema Gaji Pensiun PNS Mau Diubah Jadi Fully Funded? Ternyata Begini Jawabannya…

Anas menyampaikan adanya empat arah kebijakan dalam pelaksanaan seleksi CASN, sebagaimana dilansir dari menpan.go.id, Jakarta, Senin 26 Desember tahun 2022.

Kebijakan pertama untuk tenaga honorer, pemerintah akan menyelesaikan permasalahan secara optimal yang lebih difokuskan pada jabatan pelayanan dasar seperti tenaga kesehatan dan guru.

Kebijakan kedua, tenaga honorer dengan talenta digital dan data scientist secara terukur diberikan kesempatan dari pemerintah untuk seleksi ASN pada tahun 2023.

Kebijakan ketiga, di tahun 2023 pemerintah akan memberlakukan seleksi yang lebih seleksi dan kebijakan keempat, untuk jabatan yang berdampak terhadap transformasi digital akan adanya pengurangan.

Baca Juga: Kabar Gembira, Tunjangan ASN ini di Tahun 2023 di Daerah Ini Naik, Anggarannya hingga Milliaran Rupiah

Jabatan yang memiliki kemungkinan dapat berdampak pada transformasi digital masih dianalisis oleh pihak pemerintah.

Sehubungan itu, terdapat kabar gembira kepada tenaga honorer mengenai formasi yang dibuka untuk seleksi CASN tahun 2023 sebanyak 1 juta-an. Hal itu berarti, sebanyak non ASN itu pula yang akan mendapat kesempatan ikut seleksi.

Menteri PANRB telah meminta setiap instansi pemerintah untuk mendata dan menyampaikan usul kebutuhan formasi untuk seleksi ASN tahun 2023.

Usulan kebutuhan formasi tahun 2023, sesuai usulan dari  kementerian, lembaga dan usulan Pemda dengan memperhatikan Menteri Keuangan  dan memperhatikan pertimbangan teknis dari Kepala BKN.

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah