MAAF! Pada Formasi PPPK dan CPNS 2023, 17 Pemerintah Kabupaten dan Kota ini Tak Buka Lowongan

- 18 Agustus 2023, 10:52 WIB
Daftar pemerintah kabupaten dan Kota yang tak buka lowongan formasi PPPK dan CPNS 2023, tak hanya Situbondo dan Bondowoso saja
Daftar pemerintah kabupaten dan Kota yang tak buka lowongan formasi PPPK dan CPNS 2023, tak hanya Situbondo dan Bondowoso saja /MMC.kalteng.go.id /

Namun, hal itu bukan tanpa alasan, beberapa pemerintah tersebut memiliki alasan tersendiri mengapa tidak mengusulkan formasi pada pengadaan ASN di tahun 2023 tersebut salah satunya yaitu terkait kemampuan anggaran.

Sebagai informasi bahwa jadwal pendaftaran seleksi PPPK dan CPNS 2023 akan dibuka pada tanggal 17 September mendatang. 

Baca Juga: UPDATE INFO PPPK dan CPNS 2023, Kemenpan RB: Naskah Soal Seleksi Meliputi Hal ini

Hal itu disampaikan sebelumnya oleh BKN melalui surat yang ditujukan kepada Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas pada tanggal 10 Agustus lalu.

Akan tetapi, hingga saat ini Menteri PANRB belum mengeluarkan Surat Edaran resmi terkait finalisasi jadwal pendaftaran seleksi PPPK dan CPNS 2023 tersebut.

Namun, info yang terbaru saat ini soal perkembangan seleksi PPPK dan CPNS 2023 adalah diterimanya naskah soal PPPK dan CPNS oleh Kemenpan RB.***

Halaman:

Editor: Kamaludin

Sumber: Kemenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah