DIBUKA SEBENTAR LAGI, Berikut Informasi Seleksi CPNS 2023 di Mahkamah Agung, Wah Bisa Jadi Peluang Emas Nih

- 18 September 2023, 10:30 WIB
Informasi mengenai seleksi CPNS 2023 di Mahkamah Agung yang harus diketahui oleh seluruh calon pelamar.
Informasi mengenai seleksi CPNS 2023 di Mahkamah Agung yang harus diketahui oleh seluruh calon pelamar. /Pexels.com / EKATERINA BOLOVTSOVA/

BERITASOLORAYA.com – Seleksi CPNS 2023 akan dibuka pendaftarannya pada tanggal 20 September 2023 mendatang dan siap diikuti oleh seluruh calon pelamar di Indonesia.

 

Di artikel ini, terdapat informasi mengenai formasi CPNS 2023 khusus di Mahkamah Agung yang ternyata membuka kesempatan lebar untuk calon pelamar di Indonesia.

Khusus untuk formasi CPNS 2023 di Mahkamah Agung, ada beberapa hal yang harus dipahami sejak sekarang sebelum tanggal pendaftaran tiba.

BKN melalui Surat Kepala Nomor 8229/B-KS.04.01/SD/K/2023 sebenarnya juga sudah memberikan informasi bahwa sebenarnya seleksi CPNS 2023 dibuka pada tanggal 17 September 2023 lalu, tetapi kemudian ada perubahan.

Meskipun diundur, tetapi seluruh calon pelamar seleksi CPNS 2023 di Mahkamah Agung bisa tetap mempersiapkan diri agar bisa mengikuti seluruh tahapan seleksi dengan mudah dan lancar.

Baca Juga: SIMAK! 7 Tips Agar Anak Mau Makan, Orang Tua Wajib Tahu, Dijamin Makin Lahap Konsumsi Makanan Sehat

Berikut adalah syarat yang harus dipenuhi pertama kali oleh seluruh calon pelamar seleksi CPNS 2023 di Mahkamah Agung, yaitu:

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x