Jangan Buru-buru ke Bengkel, Simak 3 Tips Menangani Mobil yang Terendam Banjir

- 14 April 2021, 17:59 WIB
Ilustrasi. Jangan Buru-buru ke Bengkel, Simak 3 Tips Menangani Mobil yang Terendam Banjir.
Ilustrasi. Jangan Buru-buru ke Bengkel, Simak 3 Tips Menangani Mobil yang Terendam Banjir. /Pexels.com/Malte Luk

Komponen-komponen tersebut sangat mudah rusak jika terkena banjir, maka dari itu anda perlu mengeringkan komponen pengapian sebelum menyalakan mobil agar tidak memperparah serta meminimalisir kerusakan pada mobil.

Baca Juga: Ayo Mengaji Ramadhan 2021: Baca Surat Al-'Asr, Arab, Latin, dan Artinya

Baca Juga: Biasanya Aktif Suarakan Kritikan, Anji Dicap Pengecut karena Tak Soroti Pernikahan Atta Halilintar

2. Mengganti oli

Genangan banjir yang berupa air itu dapat masuk ke mesin melalui air intake mobil.

Agar dapat mengetahui apakah mesin terkotaminasi oleh air, maka anda cek kondisi stick oil.

Acuan yang digunakan untuk mengecek adalah dengan melihat warna oli, jika oli tercampur dengan air biasanya warna oli akan berubah menjadi cokelat keabu-abuan.

3. Menguras tangki bahan bakar

Jika air masuk ke dalam tangki bahan bakar maka sangat berpotensi menimbulkan karat yang mana akan menyebabkan tangki bocor atau keropos.***

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah