Tahukah Kamu Psikologi Warna? Simak Penjelasannya Berikut, Mulai dari Definisi Hingga Pengaruh Warna

- 10 Januari 2022, 18:49 WIB
Ilustrasi warna
Ilustrasi warna /Markus Spiske/Unsplash

Baca Juga: 9 Ciri Kemandulan pada Wanita yang Harus Kamu Ketahui

  1. Warna hitam

Warna hitam pada umumnya memberikan gambaran berupa kemisteriusan, keberanian, kekuatan, atau rasa yang tidak bahagia.

Warna hitam sering dijadikan sebagai simbol ancaman atau kekuatan. Di sisi lain, warna hitam juga bisa menjadi indikator sebuah kekuatan. Banyak budaya yang menghubungkan warna hitam dengan kematian dan rasa berkabung atau duka cita.

Selain itu, kesan yang ditimbulkan oleh warna hitam antara lain tidak bahagia, seksualitas, formalitas, hingga kemutakhiran. Namun dalam dunia fashion, warna hitam dapat membuat tubuh terlihat langsing.

Baca Juga: TP PKK Ponorogo Gelar Agenda Pasar Krempyeng, Solusi Gerakan Ekonomi Di Era Pandemi

  1. Warna putih

Warna putih pada umumnya memberikan gambaran tentang kesucian, kedamaian, kekosongan, dan kepolosan. Warna putih dapat menjadi simbol sebuah awalan yang baru, serta memberikan kesan ruangan terasa lebih besar dan luas.

Namun, warna putih bisa menggambarkan perasaan dingin, hambar, serta steril. Hal tersebut akan terasa membosankan.

  1. Warna merah

Warna merah pada umumnya memberikan gambaran sebuah cinta, gairah, kekuatan, dan kemarahan.Melalui kecerahannya, warna merah bisa menggugah emosi dengan begitu kuat.

Baca Juga: Jaga Suasana Dinamis, 11 Pejabat di Lingkungan Polda Jateng Diserahterimakan

Sama halnya warna hitam, warna merah juga menjadi simbol tentang kekuatan. Di sisi lain, warna merah juga dihubungkan dengan rasa hangat serta nyaman.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah