Catat! Mekanisme Pelaksanaan Babak Penyisihan dan Final pada OSN SMP Tahun 2022

- 26 Mei 2022, 14:20 WIB
Ilustrasi Olimpiade Sains Nasional
Ilustrasi Olimpiade Sains Nasional /PIXABAY/geralt

• Peringkat ditentukan berdasarkan total nilai

• Jika ada total nilai sama maka penentuan peringkat dilakukan berdasarkan jumlah jawaban benar yang paling banyak.

• Jika pada poin 4) masih sama maka penentuan peringkat dilakukan berdasarkan kelas peserta yang paling rendah.

• Jika pada poin 5) masih sama maka penentuan peringkat dilakukan berdasarkan usia peserta paling muda.

• Untuk setiap cabang lomba, penentuan peserta yang lolos babak penyisihan dan berhak mengikuti babak final sebagai berikut:

1) 105 (seratus lima) peserta terbaik peringkat nasional, dengan kuota peserta per Provinsi maksimal 10 (sepuluh) peserta

2) 70 (tujuh puluh) peserta yang merupakan 2 (dua) peserta terbaik dari setiap provinsi dan perwakilan Sekolah Indonesia Luar Negeri selain nama-nama peserta pada poin 1).

e. Berita acara penilaian OSN SMP ditandatangani oleh tim juri.

f. Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Baca Juga: Cara Daftar OSN SMP tahun 2022, Lengkap dengan Persyaratan Peserta

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x