Guru Wajib Tahu! Cara Buat Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022, Pengganti RPP, Simak Selengkapnya!

- 2 Juli 2022, 06:52 WIB
Guru Wajib Tahu! Cara Buat Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022, Pengganti RPP. Simak Selengkapnya
Guru Wajib Tahu! Cara Buat Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022, Pengganti RPP. Simak Selengkapnya /Pixabay/Claudio_Scott
  1. Informasi Umum

Informasi Umum ini terletak yang paling utama, dan terdiri dari identitas sekolah seperti nama sekolah, nama penyusun, fase/kelas, dan alokasi waktu.

  1. Kompetensi Awal

Kompetensi awal merupakan kompetensi yang harus dimiliki peserta didik sebelum mempelajari topik tertentu, semacam prasyarat.

Untuk kompetensi awal ini, ditulis seperti contoh ‘Peserta didik dapat menjelaskan jenis-jenis karangan’.

  1. Profil Pelajar Pancasila

Seperti diketahui bahwa dalam profil Pelajar Pancasila terdapat enam hal, dan enam hal tersebut tidak perlu ditulis semuanya.

Dengan menyesuaikan kondisinya masing-masing, sebab bisa jadi guru hanya membutuhkan dua dari enam hal tersebut.

Untuk Profil Pelajar Pancasila, ditulis seperti contoh ‘Kreatif, Bernalar, Mandiri, Bergotong-royong, dan lain sebainya’.

  1. Sarana dan Prasarana

Ini ditulis seperti contoh sebagai berikut:

Media : Video Youtube, PPT

Alat : Proyektor, Laptop, Handphone

Lingkungan Belajar : Ruang Kelas, Lab, Taman

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: Youtube Joko Sukoyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x