Guru Naungan Kemenag Wajib Siapkan 3 Perangkat Ini, Perihal Seleksi Akademik PPG Dalljab 2022

- 9 Agustus 2022, 20:52 WIB
latihan soal tes seleksi akademik PPG 2022 dan kunci jawaban, contoh soal seleksi akademik PPG tahun 2022
latihan soal tes seleksi akademik PPG 2022 dan kunci jawaban, contoh soal seleksi akademik PPG tahun 2022 /Pixabay.com

 

BERITASOLORAYA.com - Baru-baru ini Kemenang mengeluarkan panduan terkait teknis bagi guru yang mengikuti seleksi akademik PPG Dalljab 2022.

Bagi guru yang mengikuti seleksi akademik PPG Dalljab 2022 perlu menyiapkan tiga perangkat penting yang sangat dibutuhkan.

Selain itu, guru yang mengikuti seleksi akademik PPG Dalljab 2022 juga perlu mematuhi tata tertib yang berlaku saat pelaksanaan seleksi akademik PPG.

Berikut ini, tiga perangkat penting beserta detailnya yang sangat dibutuhkan bagi guru yang mengikuti seleksi akademik PPG Dalljab 2022.

Baca Juga: Resep Tahu Aci Enak dan Praktis, Ide Cemilan di Musim Hujan

1. Laptop

Guru yang mengikuti seleksi akademik PPG Dalljab 2022 diwajibkan memiliki perangkat laptop dengan layar minimal 10”.

Selain itu, perangkat ini harus menggunakan minimal Sistem Operasi Windows 8 32 bit atau MacOS versi 10, dan dilengkapi dengan minimal 2GB RAM, serta minimal 10 GB Storage.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x