Bocoran Kemdikbud Tentang Rencana Jadwal Seleksi PPPK 2022, Kapan Lowongan Diumumkan?

- 6 Oktober 2022, 14:56 WIB
Ilustrasi. Kemdikbud rilis rencana jadwal seleksi PPPK 2022 khusus untuk pelamar guru.
Ilustrasi. Kemdikbud rilis rencana jadwal seleksi PPPK 2022 khusus untuk pelamar guru. /Pixabay

BERITASOLORAYA.com – Kabar tentang pembukaan dan pendaftaran PPPK 2022 menjadi informasi yang dinanti-nanti tenaga honorer.

Khususnya untuk pelamar PPPK 2022 jabatan fungsional guru, Kemdikbud telah merilis keputusan yang mengabarkan rencana jadwal seleksi PPPK guru 2022.

Perlu diingat, jadwal seleksi PPPK 2022 untuk guru honorer ini statusnya masih rencana Kemdikbud, sehingga bisa berubah sewaktu-waktu.

Meski begitu, rencana jadwal seleksi yang dirilis Kemdikbud melalui Keputusan Mendikbudristek RI Nomor 349/P/2022 bisa jadi acuan para guru honorer untuk bersiap menyambut pembukaan lowongan PPPK 2022.

Baca Juga: Kapan Tunjangan Rp3 Juta untuk Guru Bukan PNS Masuk Rekening? Simak Informasi Direktur GTK Madrasah Berikut

Seleksi PPPK guru 2022 akan menggunakan mekanisme berdasarkan kategori.

Nantinya, pelamar PPPK guru 2022 akan masuk ke dalam satu dari empat kategori yang ada yakni prioritas 1, prioritas 2, prioritas 3 dan pelamar umum.

Sebelum mengetahui rencana jadwal seleksi PPPK guru 2022, berikut ini rincian masing-masing guru yang masuk dalam kategori prioritas dan pelamar umum:

Baca Juga: Gratis! 25 Link Twibbon Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H, Design Menarik dan Cocok Dibagikan ke Sosial Media

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi

Sumber: JDIH Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x