Ingin Daftar Beasiswa Hashtag Madrasah Bisa Ngoding? Simak Cara dan Persyaratannya Berikut Ini

- 10 November 2022, 15:29 WIB
Langkah-langkah dan persyaratan untuk mendaftar beasiswa #MadrasahBisaNgoding
Langkah-langkah dan persyaratan untuk mendaftar beasiswa #MadrasahBisaNgoding /Pixabay.com/StockSnap

Formulir ini hanya dapat diakses dan diisi oleh peserta yang sudah memiliki akun Skilvul.

5. Selamat telah terdaftar dan masuk telegram #MadrasahBisaNgoding

Langkah pendaftaran telah selesai, untuk selanjutnya, bergabung ke Telegram Group untuk mendapatkan informasi mengenai kabar terkini program #MadrasahBisaNgoding.

6. Mengikuti program

Selamat peserta sudah dapat mengikuti seluruh kegiatan program #MadrasahBisaNgoding sesuai dengan ketentuan (6 – 20 Januari 2023).

Baca Juga: Bersiap Mulai 12 November 2022, Satuan Pendidikan Jenjang SD, SMP, SMA, SMK Sederajat Diinstruksikan Hal Ini

Ketika peserta sudah mengikuti seluruh rangkaian program #MadrasahBisaNgoding, maka akan menerima sertifikat. Sertifikat tersebut resmi dari Skilvul dan dapat dipergunakan untuk melamar kerja.

Kemudian selama pelatihan Basic Web Development Coure selama kurang lebih satu bulan, peserta akan dibimbing oleh mentor yang berpengalaman di bidangnya, jadi tidak perlu khawatir.

“Selama pelatihan, para peserta akan dibimbing oleh mentor yang sudah berpengalaman di bidangnya, serta akan mendapat sertifikasi,” terang Direktur Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan (KSKK) Madrasah.

Baca Juga: Simak Jadwal Lengkap PPPK Tenaga Kesehatan oleh Kementerian PANRB. Jangan Sampai Terlewat!

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah