Intip Daya Tampung SNBT 2023 Prodi yang Paling Banyak Diminati di UNAIR Surabaya

- 13 Maret 2023, 14:07 WIB
Unair Surabaya merupakan kampus elit di kawasan Jawa Timur. Ada beberapa program studi unggulan yang banyak diminati oleh peserta SNBT.
Unair Surabaya merupakan kampus elit di kawasan Jawa Timur. Ada beberapa program studi unggulan yang banyak diminati oleh peserta SNBT. /

Baca Juga: Lulusan S1 atau D4 Jurusan Berikut Bisa Jadi Guru SMP dan SMA Mapel IPS, Linier dengan Bidang Studi PPG

2 . Kedokteran Gigi

Di urutan kedua ada Kedokteran Gigi yang memiliki daya tampung sekitar 75 program sarjana. Tercatat pada SNBT 2022, sekitar 1.431 orang mendaftar di jurusan ini.

3 . Farmasi

Di urutan ketiga ada Farmasi dengan daya tampung 84 mahasiswa untuk program sarjana. Pada SNBT tahun 2022, pendaftar untuk jurusan farmasi mencapai 1.873.

Baca Juga: Ketentuan Peserta Seleksi Kompetensi PPPK Teknis Kemensos 2022 Ini Wajib Diketahui, Cek Dokumen yang Dibawa

4. Kedokteran Hewan

Di urutan keempat ada kedokteran hewan untuk program sarjana dengan daya tampung 72. Pada SNBT pada tahun 2022 ini mencapai 849 orang.

5 . Matematika

Di urutan kelima, jurusan Matematika di UNAIR Surabaya menjadi salah satu jurusan favorit dengan daya tampung 27 mahasiswa di tahun 2023 dan pada SNBT tahun 2022 peminat untuk jurusan farmasi mencapai 167.

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x