Contoh Jawaban dan Cara Mengerjakan LK 1.1 Identifikasi Masalah bagi Guru Peserta PPG Daljab 2023

- 12 Mei 2023, 08:18 WIB
Ilustrasi pengerjaan LK 1.1 Identifikasi  Masalah pada PPG Daljab 2023
Ilustrasi pengerjaan LK 1.1 Identifikasi Masalah pada PPG Daljab 2023 /pexels.com

Jenis masalah: Upaya membangun hubungan dengan orang tua dan siswa

Permasalahan yang diidentifikasi: Siswa lalai dan tidak mengerjakan pekerjaan rumah yang diberikan

Analisis:

1. Siswa tidak mengerjakan PR

2. PR dikerjakan siswa sesaat sebelum pembelajaran

3. Karena dikerjakan mendadak, banyak yang tidak diisi atau hanya sebagian

Baca Juga: HORE. Rekrutmen BUMN 2023 Sudah Dibuka, Berikut Link Pendaftaran Resmi dan Tata Cara Melamar

Itulah contoh jawaban dan cara mengerjakan bagi guru peserta PPG Daljab 2023 dalam LK 1.1 identifikasi masalah.

Lebih lanjut, jawaban yang diberikan dalam artikel ini dipersilahkan untuk menjadi contoh, literasi dan referensi.

Kemudian, para guru peserta PPG Daljab 2023 dapat mencari jawaban inovatif yang memungkinkan dalam mengangkat permasalahan yang lebih khas dalam pembelajaran masing-masing.***

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah