Dear Peserta PPG Daljab Angkatan II, Simak 6 Poin dalam Pengumuman Konfirmasi Kesediaan Calon Mahasiswa Ini

- 8 September 2023, 13:41 WIB
Ilustrasi konfirmasi kesediaan PPG Daljab atau Dalam Jabatan Angkatan II
Ilustrasi konfirmasi kesediaan PPG Daljab atau Dalam Jabatan Angkatan II /tangkapan layar Instagram @ppgkemendikbud/

 

BERITASOLORAYA.com - Plt Direktur PPG atau Pendidikan Profesi Guru (PPG) mengumumkan enam poin tentang konfirmasi kesediaan calon mahasiswa PPG Daljab atau Dalam Jabatan Angkatan II Tahun 2023, hal ini disampaikan pada 6 September 2023.

Pada pengumuman konfirmasi kesedian calon Mahasiswa PPG ini, Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan melalui Direktorat PPG membuka proses konfirmasi kesediaan calon mahasiswa PPG Daljab atau dalam jabatan tahun 2023.

Informasi tersebut diunggah dalam akun Instagram @informasi_ppg yang tertulis pada tanggal 7 September 2023. Berikut adalah keenam poin dari pengumuman untuk calon mahasiswa PPG Daljab tahun 2023 tersebut:

Baca Juga: Pendaftaran Seleksi CASN 2023: Persyaratan dan Cara Mendaftar CPNS dan PPPK Melalui Akun SSCASN Lengkap!

1. Untuk informasi penempatan calon mahasiswa PPG ke perguruan tinggi penyelenggara, dapat dilihat melalui laman ppg.kemdikbud.go.id menggunakan akun SIMPKB masing-masing.

2. Untuk para guru yang telah mendapatkan informasi tentang penempatan PPG daljab tahun 2023, wajib melakukan konfirmasi secara online melalui laman ppg.kemdikbud.go.id pada tanggal 7-11 September 2023.

3. Konfirmasi kesediaan juga berlaku untuk peserta cadangan yang menggantikan peserta yang tidak bersedia atau yang tidak mengonfirmasi kesediaan.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x