BKN Umumkan Pendaftaran PPPK Guru 2023 akan Diperpanjang? Ini Jadwal Terbaru Formasi Kebutuhan Khusus dan Umum

- 2 Oktober 2023, 06:33 WIB
Ilustrasi PPPK Guru 2023
Ilustrasi PPPK Guru 2023 /Humas Pemkab Garut/

Baca Juga: Luncurkan Produk Perawatan Khusus Pria, Brand Lokal SOMBONG dari Denny Sumargo Hadir Eksklusif di Shopee

PPPK guru kebutuhan khusus seolah diistimewakan karena adanya perpanjangan waktu pendaftaran. formasi ini menjadi khusus karena mereka tergolong atau termasuk pelamar prioritas.

Hal itu disebabkan PPPK guru formasi kebutuhan khusus dilamar oleh eks tenaga honorer II atau THK II, dan juga guru-guru non ASN yang sebelumnya telah mengajar di sekolah negeri.

Data yang diperoleh BKN menunjukkan sampai dengan 26 September lalu, tercatat jumlah pendaftar PPPK Guru sejumlah 245.907 orang.

Selain itu, dari sumber yang sama sejumlah 22.487 orang terdata telah melakukan pengunggahan dokumen pendaftaran.

Baca Juga: UPDATE! Info KUR Mandiri Bulan Oktober, Pinjaman Rp150 Juta, Berapa Cicilan per Bulan, Cek Limit Plafon Disini

BKN juga merilis data kabupaten di Indonesia dengan jumlah pendaftar PPPK guru yang paling sepi. Beberapa kabupaten bahkan belum memiliki pendaftar sama sekali.

Berikut beberapa instansi dengan jumlah pendaftar PPPK guru paling sedikit per tanggal 29 september 2023:

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah