Program BSU 2022 Sebesar Rp600 Ribu Pastikan Anda Penerimanya, Begini Cara Pengecekannya

- 13 November 2022, 07:39 WIB
Begini cara pengecekan Anda sebagai penerima BSU 2022 sebesar Rp600.000, masuk ke akun Anda dan lakukan pengecekan kembali
Begini cara pengecekan Anda sebagai penerima BSU 2022 sebesar Rp600.000, masuk ke akun Anda dan lakukan pengecekan kembali / PIXABAY/@Ekoanug

1. Anda bisa mengunjungi laman pemerintah Kemnaker.go.id

2. Lalu Anda perlu melakukan pendaftaran terlebih dahulu apabila Anda belum memiliki akun di kemnaker.

Penting!

Untuk mendaftar akun Kemnaker RI anda bisa kunjungi laman Kemnaker.go.id lalu pilih menu daftar akun atau kunjungi laman https://account.kemnaker.go.id/register .

Pada pendaftaran akun Anda hanya perlu mengisi Nomor Induk Kependudukan (No.KTP), nama asli Anda dan nama ibu kandung Anda.

Lalu mengisi alamat email, nomer handphone aktif dan password.

Setelah itu, Anda lakukan aktivitasi akun melalui kode OTP yang dikirimkan ke nomer ponsel Anda.

3. Setelah akun Anda aktif. Langsung login https://account.kemnaker.go.id/auth/login

4. Buka dan lengkapi profil Anda. Data yang Anda isi berupa foto profil, data diri tentang Anda, status pernikahan dan tipe lokasi Anda.

5. Lakukukan cek notifikasi. Jika Anda sebagai penerima BSU 2022 akun Anda akan tertulis “Halo, Kamu terdaftar sebagai calon penerima BSU 2022.”

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah