BRI Sediakan Berbagai Jenis KUR dengan Nominal Besar, UMKM dan Calon TKI Merapat

- 10 Maret 2023, 19:31 WIB
Ilustrasi syarat dan ketentuan pengajuan KUR BRI 2023 bagi UMKM dan calon TKI
Ilustrasi syarat dan ketentuan pengajuan KUR BRI 2023 bagi UMKM dan calon TKI /Pexels.com/@mikhailnilov

b. Kredit Investasi (KI) dengan masa pinjaman maksimal selama 5 tahun

3. Suku bunga dalam KUR Kecil Bank BRI adalah 6% efektif tiap tahun

Baca Juga: Loker Terbaru untuk Posisi Dokter Umum dari PT RSIA Puri Bunda Tabanan, Cek Kualifikasi Lengkapnya...

4. Agunan berdasarkan peraturan bank

Syarat KUR TKI Bank BRI

1. Penerima KUR TKI Bank BRI adalah perorangan atau individu sebagai calon TKI yang akan berangkat ke negara tujuannya untuk bekerja

2. Calon TKI yang menerima KUR TKI Bank BRI harus memenuhi persyaratan administrasi meliputi identitas berupa KTP dan Kartu Keluarga (KK), kontrak kerja dengan pengguna jasa, kontrak perjanjian penempatan calon TKI, paspor, serta visa.

Ketentuan KUR TKI Bank BRI

1. Penerima KUR TKI Bank BRI mendapat pinjaman sampai dengan Rp25 juta atau sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan pemerintah

2. Suku bunga KUR TKI Bank BRI adalah 6% efektif tiap tahun

Baca Juga: WAJIB, Guru Madrasah Segera Lakukan Arahan Penting Kemenag, Mulai 10 Maret. Awas Terlewat...

3. Penerima KUR TKI Bank BRI tidak dikenai biaya administrasi sekaligus provisi

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x