SIMAK! Segini Besaran Insentif Peserta yang Lolos Kartu Prakerja Gelombang 53, Ada yang Sampai Rp3,5 Juta

- 15 Mei 2023, 11:27 WIB
Besaran insentif yang didapat peserta jika lolos Kartu Prakerja gelombang 53
Besaran insentif yang didapat peserta jika lolos Kartu Prakerja gelombang 53 /pexels.com/@ahsanjaya/

BERITASOLORAYA.com – Tedapat informasi penting seputar besaran insentif yang diterima peserta jika lolos program Kartu Prakerja gelombang 53. Besarannya ada yang sampai Rp3,5 juta.

Kartu Prakerja adalah sebuah program untuk meningkatkan skill di industri pekerjaan agar tenaga kerja semakin terampil dan cekatan menghadapi persaingan industri kerja yang makin ketat.

Program ini banyak ditunggu-tunggu oleh para pekerja dan pelaku UMKM yang rela berjuang agar lolos menjadi peserta Kartu Prakerja. Untuk tahun ini, program Kartu Prakerja diadakan sebanyak 5 gelombang dan antusias peserta selalu ramai.

Baca Juga: DEAR TKI, Sekarang Bisa Dapat Dana Segar Hingga Rp25 Juta dari KUR BRI, Syarat dan Info Lengkap di Sini

Kira-kira berapa insentif yang bisa didapat peserta jika lolos seleksi Kartu Prakerja gelombang 53? Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman prakerja.go.id berikut insentif yang bisa diterima peserta.

1. Bantuan biaya pelatihan sebesar Rp3,5 juta

2. Insentif pasca pelatihan sebesar Rp600 ribu

3. Insentif pengisian survei sebesar Rp100 ribu

4. Pelatihan offline, online dan hybrid untuk meningkatkan skill

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x