SERBA SERBI KUR BRI 2024, Berapa Cicilan per Bulan Pinjaman Rp500 Juta, Tenor 3 Tahun? Cek Informasinya Disini

- 18 Januari 2024, 06:41 WIB
Serba serbi KUR BRI 2024 berapa cicilan per bulan pinjaman Rp500 juta tenor 3 tahun cek disini
Serba serbi KUR BRI 2024 berapa cicilan per bulan pinjaman Rp500 juta tenor 3 tahun cek disini /Unsplash.com/@mufidpwt/

BERITASOLORAYA.com – Berikut artikel tentang serba serbi KUR BRI 2024 berapa cicilan per bulan pinjaman Rp500 juta tenor atau waktu pinjam 3 tahun. Cek tabel angsuran disini sebelum melakukan proses pengajuan KUR BRI.

BRI sebagai salah satu bank penyalur KUR memberikan limit pinjaman modal usaha pada pelaku UMKM sampai batas maksimal Rp500 juta. Dengan jumlah pinjaman yang cukup besar, tentu persyaratan lain terkait pengajuan KUR ini juga mengikuti.

Berbeda dengan pinjaman plafon dengan nominal Rp50 juta – Rp100 juta yang tidak memerlukan jaminan dan syarat khusus. Jika Anda mengajukan KUR BRI dengan pinjaman maksimal plafon Rp500 juta ada persyaratan yang wajib Anda penuhi.

Langkah pertama pastikan Anda mengetahui tujuan Anda meminjam plafon dengan nominal cukup besar. Apakah plafon pinjaman akan digunakan untuk pengembangan bisnis atau untuk tambahan modal usaha yang saat ini dirasa kurang.

Baca Juga: UPDATE, SIMAK Ternyata Berikut Durasi Perkuliahan PPG Prajabatan

Hal ini pening karena akan terkait dengan cicilan per bulan yang nanti akan Anda bayarkan. Banyak pelaku UMKM yang mencari informasi terkait, jika ingin mengajukan KUR BRI dengan pinjaman Rp500 juta tenor 3 tahun berapa cicilan per bulan yang harus disiapkan.

Artikel ini akan mengulas tentang rincian simulasi cicilan per bulan yang harus disiapkan calon debitur jika memilih plafon pinjaman Rp500 juta. Masa pinjam KUR BRI Rp500 juta maksimal sampai 5 tahun.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman bri.co.id, berikut persyaratan, ketentuan bunga, dan simulasi cicilan KUR BRI 2024 pinjaman Rp500 juta.

1. KUR Super Mikro

KUR super mikro bisa diakses sampai limit Rp10 juta per satu nasabah dengan jangka waktu sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x