UPDATE! Harga Bahan Pokok di Kota Provinsi Jawa Tengah, Mengalami Fluktuasi per 18 Januari 2024

- 18 Januari 2024, 08:53 WIB
Ilustrasi harga bahan pokok di Jawa Tengah
Ilustrasi harga bahan pokok di Jawa Tengah /freepik/Freepik

BERITASOLORAYA.com – Artikel ini akan membahas mengenai perkembangan terkini harga bahan pokok per 18 Januari 2024 di Provinsi Jawa Tengah.

Hal ini berdasarkan informasi yang dikutip dari situs resmi Sistem Pemantauan Pasar dan Kebutuhan Pokok Kementerian Perdagangan dengan pantauan update terakhir pada tanggal 17 Januari 2024.

Dikutip BeritaSoloRaya.com melalui situs Sistem Pemantauan Pasar dan Kebutuhan Pokok Kementerian Perdagangan pada tanggal 18 Januari 2024 menuliskan 16 item komoditas sebagai perbandingan harga barang kebutuhan pokok di Provinsi Jawa Tengah.

Baca Juga: Mahasiswa Asal Surabaya, Yuk Daftar Beasiswa Pemuda Tangguh 2024, Cek Jadwal dan Persyaratan Di Sini…

Diantaranya 13 bahan pokok mengalami fluktuasi harga dan 3 bahan pokok lainnya mengalami stagnan.

Secara spesifik, dari 13 item komoditas bahan pokok yang mengalami perubahan harga di Provinsi Jawa Tengah per 18 Januari 2024.

Terdapat 6 item komoditas bahan pokok yang mengalami penurunan harga dan 7 item komoditas bahan pokok lainnya mengalami kenaikan harga.

Beras medium, beras premium, gula pasir, minyak goreng curah, daging ayam ras, cabe merah keriting, dan cabe merah besar merupakan item komoditas yang terpantau mengalami kenaikan harga di Provinsi Jawa Tengah per 18 Oktober 2024.

Baca Juga: VIRAL! Pengajuan KUR BRI 2024 Pinjaman Rp50 Juta, Cicilan Rp900 Ribu, Cek Tabel Angsuran Disini

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x