Akibat 4 Gerbong Tergelincir, 11 Orang Tewas pada Kecelakaan Kereta Api di Mesir

- 19 April 2021, 13:56 WIB
Kereta api di Mesir tergelincir, hingga menyebabkan 11 orang tewas dan hampir 100 orang terluka.
Kereta api di Mesir tergelincir, hingga menyebabkan 11 orang tewas dan hampir 100 orang terluka. /Pixabay/Allen Robert

Mesir telah menyaksikan beberapa tragedi perkeretaapian dalam beberapa tahun terakhir.

Baca Juga: Kabar Terbaru Ustaz Zacky Mirza, Sempat Tak Sadarkan Diri Ketika Berdakwah hingga Bikin Banyak Orang Panik

Baca Juga: Demi Dapat Hak Cuti Lebih Lama, Seorang Pria di Taiwan Menikahi Sang Istri 4 Kali Hanya Dalam 37 Hari

Baca Juga: Soal Liga Super Eropa, PM Inggris Boris Johnson: Merusak Sepak Bola dan Menyakiti Liga Domestik

Sedikitnya 20 orang tewas dan hampir 200 lainnya luka-luka pada Maret lalu ketika dua kereta bertabrakan di dekat Tahta, sekitar 440 Km di selatan Kairo.

Awal pekan ini, 15 orang terluka setelah kereta lain tergelincir di utara provinsi Minya al-Qamh.

Pada Februari 2019, lokomotif tak berawak menabrak penghalang di dalam stasiun kereta api utama Ramses di Kairo, menyebabkan ledakan besar dan kebakaran yang menewaskan sedikitnya 25 orang.

Kecelakaan kereta api paling mematikan di Mesir terjadi pada tahun 2002, ketika lebih dari 370 orang tewas setelah kebakaran terjadi di kereta malam yang melakukan perjalanan dari Kairo ke Mesir selatan.***

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Aljazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah