Meski Vaksinasi Covid-19 Sudah Dikebut, Amerika Serikat Disebut Tak Bisa Mencapai Herd Immunity

- 4 Mei 2021, 10:43 WIB
Ilustrasi vaksinasi.
Ilustrasi vaksinasi. /Pixabay/HaticeEROL/

PR SOLORAYA - Amerika Serikat hingga hari ini masih menjadi negara dengan mencatatkan kasus Covid-19 tertinggi di dunia.

Per Selasa, 4 Mei 2021, Amerika Serikat mencatatkan kasus Covid-19 sebanyak 33.229.108 jiwa.

Segala upaya pun telah dilakukan oleh Amerika Serikat (AS), salah satunya vaksinasi, agar menekan persebaran Covid-19, dan mencapai kekebalan kelompok (herd immunity).

Baca Juga: Blak-blakan Soal Rahasisa Ranjang, Aurel Hermansyah Akui Atta Halilintar Kelewat Agresif: Enggak Bisa Diam

Namun, sejumlah pakar mengatakan bahwa AS tidak mungkin mencapai herd immunity.

Melansir laman New York Post pada Selasa, 4 Mei 2021, herd immunity tak bisa dicapai karena varian Covid-19 saat ini lebih menyebar dan banyak orang AS yang enggan mendapatkan vaksin.

Meski begitu, para ilmuwan tersebut mengatakan Covid-19 nantinya akan mudah dikendalikan.

Baca Juga: Minta Masyarakat Waspada, Susi Pudjiastuti Peringatkan Lonjakan Covid-19 saat Lebaran: Bisa Jadi Malapetaka

"Virus itu tidak mungkin hilang," ujar Rustom Antia, seorang ahli biologi evolusi di Emory University di Atlanta.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: New York Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x