Elon Musk Ungkapkan Ingin Beli Manchester United Lewat Akun Twitternya. Benarkah ? Ini Faktanya

- 17 Agustus 2022, 18:40 WIB
Elon Musk mentweet bahwa dirinya telah membeli Manchester United lewat akun twitternya, nyatanya itu hanya sebuah lelucon
Elon Musk mentweet bahwa dirinya telah membeli Manchester United lewat akun twitternya, nyatanya itu hanya sebuah lelucon /Foto: Elon Musk/

BERITASOLORAYA.com - Elon Musk , CEO SapceX dan arsitek produksi Tesla sekaligus orang terkaya di dunia mengklaim dirinya telah membeli Manchester United.

Mungkin setelah gagal membeli Twitter dengan harga 44 miliar dolar, Elon Musk beralih ke club Red Devils untuk membelinya.

Penggermar skuad asal Inggris baru saja dikejutkan oleh cuitan Elon Musk yang diunggah dalam kanal twitter pribadinya @elonmusk pada Rabu 17 Agustus 2022.

Baca Juga: Lisa BLACKPINK dan Girls Generation Berhasil Menandai Chart Lagu Trending Terbaru Billboard

Tweet berawal dari Elon Musk yang menjelaskan bahwa dirinya tidak memihak dari salah satu partai Amerika Serikat.

Namun dirinya mendukung secara netral dua sisi partai, Ia mendukung partai Republik dan mendukung partai demokrat.

Dari tweet itu akhirnya Elon Musk menambahkan komentar dengan, “ I’m Buying Manchester United ur welcome” tulisnya di twitter, lantas pernyataan tersebut menimbulkan banyak komentar pertanyaan dari semua kalangan.

Baca Juga: Regulasi Baru! Benarkah Ada Kenaikan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan 3 dan 4 Pada Kategori Ini?

Musk sendiri memang kerap kali mengunggah tweet yang tidak sopan dan aneh, sehingga terkadang banyak sekali warga net yang kesulitan untuk mengetahui tweet itu dalam konteks bercanda atau serius.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x