Pencinta Kopi Wajib Tahu! 5 Manfaat Baik dari Minum Kopi untuk Menjaga Kesehatan Tubuh

- 16 November 2022, 10:35 WIB
Manfaat minum kopi untuk kesehatan tubuh
Manfaat minum kopi untuk kesehatan tubuh /Jannon/Freepik

1.Menjaga Imun Tubuh

Kandungan antioksidan dalam kopi cukup tinggi dibandingkan dengan jenis minuman atau makanana lainnya yang sering dikonsumsi manusia.

Antioksidan dipercaya dapat membantu menjaga imun tubuh agar tetap sehat dan berbagai penyakit tidak mudah menyerang.

Baca Juga: Pelamar PPPK Guru 2022 Cek Dulu, 17 Besaran Gaji yang Nanti Diterima Tendik ASN P3K. Sebesar UMR?

Oleh sebab itu, dengan mengonsumsi kopi dapat menambah jumlah antioksidan dalam tubuh manusia, sehingga tubuh menjadi lebih sehat dan bugar.

2.Mencegah Seseorang mudah Terserang Penyakit Diabetes

Pada sebuah penelitian yang diambil dari 15 studi berbeda tentang kopi, didapatkan hasil bahwa jenis minuman tersebut mampu membuat seseorang tidak mudah terserang penyakit diabetes.

Penelitian tersebut mengambil sample sebanyak 200 ribu orang dan mereka keseluruhan mengatakan dapat meminum kopi dengan jumlah enam gelas setiap harinya.

Baca Juga: Resep Daging Sapi Goreng Bumbu Ketumbar Enak dan Mudah, Tidak Pakai Ini!

Hasilnya diketahui bahwa orang-orang tersebut cenderung memiliki sedikit resiko dapat terserang penyakit diabetes dibanding dengan orang-orang yang jarang atau bahkan tidak pernah meminum kopi sama-sekali.

Halaman:

Editor: Ega Aulia Cahyani Putri

Sumber: The Fact Site


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x