Informasi tentang Dokter Internsip yang Tidak Bisa Memilih Wahana, Benarkah? Begini Penjelasannya

- 23 Desember 2022, 12:28 WIB
Ilustrasi dokter internsip
Ilustrasi dokter internsip /Antoni Shkraba/Pexels

Jadi jawaban atas pertanyaan tentang dokter internsip yang tidak bisa memilih wahana sudah diketahui, dokter internsip bisa mendapat wahana internsip sesuai dengan keinginannya.

Baca Juga: MANTAP, Honorer Non ASN yang Memenuhi Kriteria Ini Akan Diangkat Langsung Jadi PNS Jika Pemerintah...

Bahkan dalam caption unggahan di Instagram resmi Kemenkes, juga dijelaskan terkait hal tersebut seperti berikut ini:

Pada versi terbaru SIMPIDI 2.0 para dokter dan dokter gigi internsip tetap bisa memilih wahana".

"Nah, peserta dengan nilai tertinggi bisa memilih wahana di DTPK tanpa harus daftar di SIMPIDI 2.0,....” dikutip BeritaSoloRaya.com dari Instagram @kemenkes_ri.

....Nah sudah jelas ya, pembaruan platform SIMPIDI tidak menghalangi peserta untuk memilih wahana yang diinginkan ya, sebaliknya justru mempermudah mekanisme pendaftaran.” lanjut caption tersebut.***

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x